fbpx

Make Your Own Coffee Shop

MENGENAL TEKNIK SEDUH V60

MENGENAL TEKNIK SEDUH V60

MENGENAL TEKNIK SEDUH V60     Saat berkunjung ke kedai kopi / coffee shop tentunya Anda melihat menu manual brewing dengan teknik seduh V60 kan, sebenarnya, apa itu V60? Teknik V60 ini merupakan metode penyeduhan manual brewing yang dilakukan dengan cara menuangkan air panas secara perlahan dengan gerakan melingkar untuk menyeduh bubuk kopi. Teknik seduh …

Continue reading →

TIPS NGOPI SAAT LIBURAN

TIPS NGOPI SAAT LIBURAN

TIPS NGOPI SAAT LIBURAN   Libur akhir tahun sudah didepan mata, sebagian orang sudah mempersiapkan destinasi untuk liburan, dan ada juga yang memilih menikmati waktu liburannya di rumah bersama keluarga. Apapun rencana liburannya, dan dimanapun tempat liburannya, jangan lupa untuk tetap menikmati kopi harian Anda. Pada kesempatan kali ini, kami ingin memberikan beberapa tips agar …

Continue reading →

CARA MEMAKSIMALKAN FUNGSI VIETNAM DRIP

CARA MEMAKSIMALKAN FUNGSI VIETNAM DRIP

CARA MEMAKSIMALKAN FUNGSI VIETNAM DRIP   Vietnam drip adalah salah satu cara seduh yang berasal dari negara Vietnam. Cara penyajiannya sangat mudah dan simple, kopi yang diseduh menggunakan metal dripper khas Vietnam dicampurkan dengan susu kental manis. Selain harganya sangat terjangkau, Vietnam Drip juga termasuk salah satu alat seduh manual yang paling mudah digunakan. Tak …

Continue reading →

BENARKAH NGOPI DIMALAM HARI BISA BERDAMPAK BAGI KESEHATAN TUBUH?

BENARKAH NGOPI DIMALAM HARI BISA BERDAMPAK BAGI KESEHATAN TUBUH?

BENARKAH NGOPI DIMALAM HARI BISA BERDAMPAK BAGI KESEHATAN TUBUH?     Bagi sebagian orang, waktu malam adalah waktu yang tepat untuk mengerjakan pekerjaan. Heningnya malam dan secangkir kopi hangat dapat membantu mereka lebih fokus dan berkonsentrasi untuk menyelesaikan pekerjaannya Akan tetapi ada juga yang berpendapat, bahwa malam hari bukanlah waktu yang tepat untuk mengkonsumsi kopi …

Continue reading →

MEMBUAT ARABIC COFFEE : KOPI KHAS QATAR

MEMBUAT ARABIC COFFEE : KOPI KHAS QATAR

MEMBUAT ARABIC COFFEE : KOPI KHAS QATAR   Demam piala dunia masih terasa, Qatar sebagai tuan rumah Piala Dunia 2022 menjadi sorotan masyarakat dunia. Qatar merupakan salah satu negara muslim yang tradisi dan adatnya masih begitu kental. Salah satu budaya yang menarik perhatian adalah arabic coffee atau Qahwa.  Qahwa merupakan simbol dari keramahan dan biasanya disajikan …

Continue reading →

APA ITU MANUAL BREWING? HANYA SEBATAS MENYEDUH KOPI SAJAKAH?

APA ITU MANUAL BREWING? HANYA SEBATAS MENYEDUH KOPI SAJAKAH?

APA ITU MANUAL BREWING? HANYA SEBATAS MENYEDUH KOPI SAJAKAH?   Seperti yang kita tahu, akhir-akhir ini banyak kedai kopi yang bermunculan, tidak sedikit dari kedai kopi tersebut berfokus untuk menyediakan berbagai cita rasa kopi. Teknik mereka dalam menyajikan kopi juga berbeda-beda. Berbeda cara penyajian, maka akan berbeda pula rasa kopi yang dihasilkan. Nah salah satu …

Continue reading →

MENGENAL CASCARA, MINUMAN HERBAL KAYA AKAN MANFAAT

MENGENAL CASCARA, MINUMAN HERBAL KAYA AKAN MANFAAT

MENGENAL CASCARA, MINUMAN HERBAL KAYA AKAN MANFAAT Walaupun saat ini sudah banyak kedai kopi yang membuka gerai di berbagai daerah di Indonesia, tampaknya memang belum banyak tempat yaSource: cdn.hellosehat.comng menyajikan cascara dalam salah satu menunya. Jadi, apa sebenarnya Cascara ini? Dari segi bahasa, cascara masuk pada kosa kata Spanyol yang berarti kulit. Bukan hanya di Spanyol, cascara juga …

Continue reading →

REKOMENDASI MENU KOPI YANG COCOK UNTUK TEMAN NONTON PIALA DUNIA

REKOMENDASI MENU KOPI YANG COCOK UNTUK TEMAN NONTON PIALA DUNIA

REKOMENDASI MENU KOPI YANG COCOK UNTUK TEMAN NONTON PIALA DUNIA     Piala Dunia FIFA atau Piala Dunia adalah kompetisi sepak bola internasional yang diikuti tim nasional senior anggota FIFA, kompetisi ini setiap empat tahun sekali sejak 1930. Pada tahun 2022 ini piala dunia diselenggarakan di Qatar pada tanggal 20 November sampai 18 Desember 2022. …

Continue reading →

RESEP : ICED MATCHA LATTE

RESEP : ICED MATCHA LATTE

RESEP : ICED MATCHA LATTE     Bagi Anda yang lebih menyukai minuman non coffee pastinya Anda sudah mengetahui menu yang satu ini. Matcha Latte, minuman dari olahan teh hijau ini sangat diminati karena memiliki aromanya yang khas dan juga rasa yang creamy. Didalam bubuk matcha terkandung sejumlah nutrisi yang penting untuk menjaga kesehatan tubuh. …

Continue reading →

BERENCANA MEMBELI SINGLE ORIGIN UNTUK PERSEDIAAN SEDUH KOPI? SIMAK TIPSNYA

BERENCANA MEMBELI SINGLE ORIGIN UNTUK PERSEDIAAN SEDUH KOPI? SIMAK TIPSNYA

BERENCANA MEMBELI SINGLE ORIGIN UNTUK PERSEDIAAN SEDUH KOPI? SIMAK TIPSNYA Memiliki persediaan kopi menjadi hal yang lumrah bagi mereka para pecinta kopi. Jika persediaan kopi habis kita wajib re-purching kopi, agar tidak menganggu rutinitas menyeduh kopi. saat akan membeli kopi bukan hanya asal pilih. tapi butuh beragam pertimbangan dari mulai kuantitas kopi atau untuk kebutuhan …

Continue reading →